ICT4W: Mengetahui cara mengubah ukuran
From OnnoCenterWiki
Untuk merubah ukuran gambar pada GIMP, ikuti langkah-langkah berikut :
- Buka gambar yang akan dirubah ukurannya.

- Pilih menu Image | Scale Image.

- Kemudian muncul kotak dialog Scale

- Aturlah skala pada scale sesuai dengan keinginan.
- Setelah selesai klik scale