Dukungan Komunikasi

From OnnoCenterWiki
Revision as of 23:05, 8 February 2010 by Onnowpurbo (talk | contribs)
Jump to navigationJump to search
Organisasi Amatir Radio Indonesia

Dukungan Komunikasi ORARI kepada masyarakat sering dilakukan pada saat Bencana Alam, Lebaran, Natal, Tahun Baru maupun pada saat ada kegiatan nasional / regional seperti PON, Konferensi dll.

Tampak adalah foto2 rekan2 Orari lokal Penjaringan Jakarta dalam Kegiatan DUKKOM Simulasi Bencana Banjir di Muara Baru Oleh DKI 2 dan seluruh jajaran yang dilakukan pada bulan February 2008.

Pranala Menarik