Form Factor
From OnnoCenterWiki
Jump to navigationJump to search
Form Factor merupakan ukuran fisik sebuah HDD yang dilambangkan dengan garis tengah platter yang digunakan. Pada server dikenal dua macam form factor HDD, yaitu ukuran 3.5” (inchi) dan 2.5” (inchi).
HDD 3.5” umum digunakan pada semua tipe server dengan chassis Tower. HDD 2.5” umum digunakan pada server model Rackmount atau Blade.
